Mudah Merubah Gambar atau Foto Menjadi Kode HTML

Pernahkah sahabat kebingungan memikirkan cara untuk merubah sebuah gambar atau foto menjadi kode html yang ingin sahabat taruh misal di header blog atau dimanapun yang diinginkan?

Berikut saya sajikan sebuah cara mudah untuk merubah sebuah gambar atau foto menjadi kode html agar tidak bingung lagi hehehe

Lansung saja ke TKP ya sob...
1. Masuklah keakun blogger sahabat, jangan akun orang lain hehehe
2. KLIK Postingan jangan yang lain ingat!
3. Buat postingan baru atau Entri baru
4. Dipojok kiri atas ada 2 Tulisan Compose dan HTML, Sahabat KLIK Compose
5. Dibagian atas berderet beberapa icon, KLIK icon gambar (dikanan link)
6. Sahabat akan diarahkan pada gambar seperti dibawah ini, KLIK Pilih file


7. Pilihlah gambar atau foto yang sahabat inginkan, KLIK saja gambarnya
8. Setelah langkah nomor 7 sahabat akan diarahkan lagi pada gambar seperti dibawah ini, pertama KLIK gambar atau foto kedua KLIK Add Selected
 9. Jika caranya dah benar, sahabat akan melihat gambar sahabat sudah tampak seperti gambar dibawah ini

10. Setelah itu pada pojok kiri atas selain tulisan Compose juga terdapat tulisan HTML, sahabat KLIK HTML maka akan tampak kode seperti gambar berikut

11. Sahabat copy saja kodenya seperti kode yang diblog biru diatas, karena itulah kode gambar atau foto yang bisa ditaruh dimanapun sahabat inginkan
12. Oh ya agar gambar atau foto muncul optimal sahabat harus meletakkan kodenya diantara kode ini <img src".........">, tepat dititik titik itu.

Sekian dulu sahabat, maaf tutorialnya panjang banget [semoga berhasil :)]


Postingan Terkait

1 Tanggapan untuk "Mudah Merubah Gambar atau Foto Menjadi Kode HTML "